Minggu, 19 Juni 2016

Susu atau air kelapa untuk keracunan makanan


Terkadang kalau Anda merasa pusing, kepala berat dan sedikit mual, bisa jadi Anda salah makan. Mungkin itu adalah gejala ringan keracunan makanan.

Biasanya rasa tidak enak itu akan pergi dengan sendirinya. Cepat atau lambatnya rasa itu akan menghilang. Tapi bagaimana kalau Anda tidak tahan? Apa lagi kalau sampai merasa mau muntah... Ada cara sederhana untuk menghilangkan gejala tersebut:

10 cara sederhana tetap sehat kerja di kantor


Kerja di kantor yang melibatkan sedikit gerakan fisik bisa mengancam kesehatan Anda. Untuk itu Anda perlu memperhatikan kebiasaan Anda dalam bekerja dan merubahnya sesuai dengan anjuran-anjuran di bawah ini:

1. Sarapan serius

Banyak yang beralasan tidak sempat sarapan, jadi hanya sarapan cake atau makanan-makanan junk food yang tak hanya berguna buat kebutuhan tubuh bahkan membahayakan. Sarapan yang sehat sangat Anda dibutuhkan untuk beraktifitas sampai makan siang nanti.

Bagaimana bertransaksi aman di internet?


Kalau masih awam dengan internet, bertransaksi online memang riskan. Banyak modus penipuan di internet yang menjadikan Anda sebagai sasaran.

Coba simak tips-tips penting transaksi aman di internet berikut ini:

1. Hati-hati phishing

Penipuan yang satu ini meskipun sudah jarang, tapi tetap perlu diwaspadai. Apa sih phishing itu? Phising itu upaya menipu nasabah bank dengan cara meminta login di halaman yang dimiliki oleh pihak tak bertanggung jawab. Mangsa phishing di halaman itu nantinya memasukkan user name dan password, yang akhirnya jatuh ke tangan penjahat.